Jenis jenis genre game










Ada baiknya sebelum main game kita mengetahui apa genre game yang kita ingin mainkan terkadang kita tidak tahu genre game apa yang kita mainkan



Berikut ini adalah jenis jenis genre pada game
  • FPS(First person shooting)
Battlefieldsniper
Berupa game tembak-tembakan yang memiliki sudut pandang pertama yang biasanya player dibelakang senjata dan biasanya senjatanya memiliki class masing masing seperti assault rifle,machine gun bahkan sniper rifle.
contoh game FPS seperti Battlefield,Call of Duty,dan Point blank
  • RPG(Role playing game)
falloutgta v
Merupakan game yang dimana kita bisa berajalan bebas sesuka hati kita di dalam game tersebut tapi kita bisa memainkan misi yang tersedia oleh game tersebut dan beberapa misi yang merupakan cerita dari game tersebut dan biasanya karakter dari game RPG merupakan karakter dari publisher game tersebut namun terkadang ada beberapa game yang menyediakan karakter buatan sang player namun masih berkaitan dengan cerita game tersebut ,
contoh game RPG seperti Fallout dan GTA
  • MMORPG(Massively Multiplayer Online Role Playing Games)
Dragon nestDota 2
Merupakan game RPG yang dimainkan secara multiplayer atau online yang dimana player bisa bertarung melawan player lain atau Player vs Player(PVP) dan bisa melakukan trading antar player dan biasanya game MMORPG tidak mementingkan cerita namun untuk "just for fun"
contoh game MMORPG seperti Dragon nest dan Dota 2
  • Strategy
COCSimcity
Merupakan game yang dimana kita menjadi seorang pemimpin yang mengatur dan merawat yang disediakan game tersebut seperti mengatur pasukan sampai mengatur kota,game strategi kebanyakan merupakan game online  dan kita disuguhi akun yang mana akun tersebut kita rawat dan biasanya di game strategy kita dituntut untuk mencari sumber daya untuk mempercantik dan memperbagus akun kita.Tetapi ada juga game strategy yang berupa strategy dalam perang.
contoh game strategy seperti clash of clans,sims city dan valkyria chronicles
  • Sports
fifanba
 Merupakan game olahraga yang sistem permainannya berbeda beda tergantung jenis olahraga tersebut
contoh game sports seperti fifa dan NBA
  • Racing
need for speedAsphalt
Merupakan game balap-balapan yang dimana kita harus menjadi juara 1 dan biasanya game racing dibumbui oleh kendaraan yang bisa dimodif sesuka hati
contoh game racing seperti need for speed dan asphalt 8
  • Fighting
Dragon balltekken
Merupakan game bertarung yang dimana karakter memiliki skill move dan jurus yang berbeda-beda.genre fighting biasanya one vs one dalam sebuah area yang sempit namun ada juga di beberapa game yang memiliki area yang luas
contoh game fighting seperti dragon ball,tekken dan street fighter